Wednesday, September 14, 2016

VITAMIN PENAMBAH NAFSU MAKAN ANAK


VegeBlend 21 Jr


      Seperti yang di lansir dalam salah satu tabloid anak, bahwa ciri anak sehat itu ada sembilan, yaitu:  
1. Anak tumbuh dengan baik. Tinggi dan berat badannya naik secara teratur dan proporsional
2. Perkembangannya sesuai dengan tingkat usianya
3. Aktif dan Ceria
4. Mata bersih dan Bersinar
5. Nafsu makannya baik
6. Bibir dan Lidah nampak segar
7. Nafas tidak bau 
8. Kulit dan rambut bersih dan tidak kering
9. Anak mudah menyesuaikan dengan lingkungan 
     Dari sembilan poin di atas, kebalikan poin nomor lima nampaknya menjadi masalah yang paling sering dihadapi oleh kebanyakan ibu, yaitu anak susah makan atau kurang nafsu makan. Makanan adalah sumber gizi dan energi, terutama sayur dan buah. Banyak vitamin yang terkandung dalam sayur dan buah untuk menopang kebutuhan gizi dan pertumbuhan si kecil. Anak yang susah makan akan terganggu proses pertumbuhannya dan menjadi rentan sakit.

     Lalu bagaimana mengatasinya?

     Vegeblend 21 Jr merupakan vitamin penambah nafsu makan anak. Produk ini terdiri dari ekstrak 21 macam sayur-sayuran pilihan. Dalam satu kapsul Vegeblend 21 Jr mengandung:
- 275 mg sari sayur- sayuran alami, diantaranya adalah sari sayur brokoli, wortel, tomat, gula tebu,  alfalfa, Barley hijau, bit, bayam, ketimun, kubia brussel, kol hijau, seledri, kale, asparagus, kembang kol, lada, bawang merah, peterseli, gandum, kacang polong, lobak, lobak cina.
-   40 mg serat sayur-sayuran alami, diantaranya serat kacang polong, bit, dan serat wortel
30 mg Asam Karbonat
100 mg Kalsium karbonat 
5 mg bentonit
            Manfaat VegeBlend 21 Jr, antara lain:
- Membantu meningkatkan nafsu makan anak
- Sumber bahan makanan dari sayur-sayuran
 
    Cara mengkonsumsinya cukup mudah yaitu berikan 1-2 kapsul VegeBlend 21 Jr pada sore atau malam hari setelah makan. Jika anak kesulitan untuk menelan kapsul, buka kapsulnya lalu tuangkan isi kapsul tersebut pada makanan atau minuman yang disukai anak Anda.

    Anak saya pun termasuk dalam kategori susah makan. Beberapa kali saya memberi vitamin penambah nafsu makan namun tidak ada perubahan. Keadaan ini semakin membuat saya bingung, setelah anak saya lulus ASI. Saya khawatir gizi anak saya tidak terpenuhi karena memang saya tidak memberikan susu formula sebagai pendamping ASI. Tetapi setelah mengkonsumsi VegeBlend 21 jr, nafsu makan anak saya pun meningkat bahkan dia minta makan lebih sering. Berkat Vegeblend 21 jr saya juga tidak terlalu khawatir si kecil akan kekurangan nutrisi sayur karena dia memang hanya menyukai beberapa jenis sayuran saja. 

     Saya memberi Vegeblend dengan dosis 1 kapsul sehari. Berhubung anak saya belum bisa menelan kapsul, pemakaiannya saya lakukan dengan membuka kapsul dan menuang isinya kedalam makanan anak saya. Warna makanannya memang akan sedikit berubah. Pernah saya coba mencampur isi kapsul Vegeblend kedalam minumannya, namun anak saya tidak suka karena rasa minumannya berubah. Oleh karena itu, mencampur ke dalam makanannya merupakan cara yang paling efektif.

Althaf dan VegeBlend 21 jr


     VegeBlend 21 jr aman untuk dikonsumsi meski dalam jangka panjang. Tidak ada efek samping dan tidak merusak gigi karena terbuat dari sayur alami yang bebas pestisida, pengawet, pewarna, pemanis buatan dan bahan kimiawi lainnya. Banyak sekali nutrisi dan vitamin yang terkandung dalam VegeBlend 21 Jr, yang tentunya membantu para ibu yang khawatir melihat anaknya susah untuk makan.




2 comments: